Be COFFEE merupakan sebuah kedai kopi modern yang mengadopsi konsep “Coffee to Go” dan “Friend Space”. Alasan nya? Hal ini bertujuan untuk menciptakan suatu atmosfir “persahabatan” yang pastinya nyaman dan menunjang para workers untuk dapat bekerja sambil “Ngopi” di kedai. Di sisi lain, konsep “Coffee to Go” membuat pelayanan di kedai menjadi cepat dan mudah, serta dengan pelayanan yang baik dan ramah tentunya.
Selain tempat, Be COFFEE juga sangat mengedepankan kualitas dan konsistensi rasa sebagai factor utama bisnis ini, itu sebabnya kami selalu teliti dan selektif dalam memilih bahan baku yang kami gunakan.
Walaupun produk kami mayoritas serba kekinian, namun kami juga menyediakan kopi robusta filter yang diseduh manual sehingga membawa unsur tradisional dan yang pasti terjangkau harganya disemua kalangan.
Tertarik dan ingin memiliki waralaba Be Coffee ?
silahkan menghubungi 0812 9060 3960
Salam Be Coffee